RSUD Siwa |
Dengan demikian, 13 tenaga medis RSUD Siwa dan pasien W, warga Pitumpanua, yang sebelumnya pernah menjalani rapid test, secara resmi dinyatakan negatif dari Covid-19.
Pasien W yang telah menjalani perawatan dan pengobatan selama beberapa hari di RSUD Siwa yang juga sudah dinyatakan negatif dari Covid-19 setelah pemeriksaan Swab 2 kali berturut-turut menunjukkan hasil negatif.
I Wero, warga yang masuk kategori PDP dinyatakan positif pada Swab Test kedua (foto: screenshot youtube TV babe online) |
Untuk itu, Pemerintah Daerah tetap berharap kepada seluruh warga masyarakat untuk tetap berada di rumah, tetap beribadah Ramadan di rumah, menghindari kerumunan, sehingga kita secara bersama-sama dapat memutuskan mata rantai penularan Covid 19 ini.
"Masyarakat merupakan garda terdepan untuk memtuskan penularan Covid-19, tetap lakukan social distancing dan physical distancing dan jangan lupa tetap pakai masker dan cuci tangan dengan air mengalir selama 20 detik," ujar Supardi. (Red)
Editor: Fhyr